- Back to Home »
- Tutorial Blog »
- Cara Mengganti Warna Background Pada Blog
Posted by :
Unknown
Jumat, 17 Mei 2013
Assalamualaikum wr wb.
kali ini ane mau ngpost tentang cara mengganti warna background pada blog. sebenarnya ini caranya gampang bangets, namun kalo untuk sobat blogger laen yang belum paham alias masih newbie mungkin kebingungan dan gak tau caranya.
alasan kita mengganti warna pada tampilan blog adalah supaya tampilan blog kita tampak lebih indah, tapi inget dalam pemilihan warna harus tepat karena akan mempengaruhi kenyamanan saat dilihat, contohnya warna yang tertlalu gelap membawa kesan serem hehehe, mungkin tmen2 blogger bisa make pilihan warna agak terang.
Cara Ganti Background/Latar Belakang Blog
1. Login ke blogger
2. Dari Dasbor ->> Pilih Template.
3. Lalu Klik "Edit HTML", Cari Kode seperti di bawah ini. untuk mempermudah pengeditan kita search aja dengan menekan tombol (control +f) lalu ketik body
4. Ganti kode warna #ffd200 di atas dengan warna sesuai yang anda inginkan, anda dapat memilih kode warna html .
5. Klik Pratinjau untuk melihat perubahan, Jika sudah Simpan Template.
6. Selesai.
5. Klik Pratinjau untuk melihat perubahan, Jika sudah Simpan Template.
6. Selesai.
mbahsecond idea