- Back to Home »
- TIPS N TRIK , Tutorial Blog »
- Cara Mendaftarkan Blog Ke Beberapa Search Engine
Posted by :
Unknown
Kamis, 10 Oktober 2013
Dalam rutinitas ngblog biasanya kita akan terfikir bahwa blog kita adalah yang terbaik, baik dari segi konten, design maupun traffik. namun itu tidak salah karena untuk membangun suatu blog yang professional kita mesti memulainya dari awal. dan selalu berpatok untuk kedepan dengan menanggap blog kita sudah pro, dengan demikian kita akan selalu berusaha menjaganya dengan sepenuh hati agar pengunjung tetap datang.
Namun impian tersebut tidak akan pernah berkembang jika blog kita tidak terdaftar di search engine yang notabennya adalah alat dimana blog kita dapat diketahui oleh orang lain.maka dari itu mbah mau nepost Cara Mendaftarkan Blog Ke Beberapa Search Engine supaya blog sobat dapat teridentigikasi oleh search engine terkemuka dan meningkatkan traffick alexa.
- langkah pertama masuk situs freewebsubmission.http://www.freewebsubmission.com/
- kemudian isikan web url : dengan url dari blog sobat,
- Nama, dengan nama sesuai keinginan anda
- Email address, tips gunakan alamat email dengan alamat email cadangan karena anda akan menerima banyak pesan verifikasi.
- beri tanda ceklist yes pada I have read and agree to the term.
- klik submit your site.
- akan muncul pesan bahwa link verifikasi telah dikirim ke alamat e-mail yang sobat daftarkan tadi,
- Tutup halaman freewebsubmission, dan langsung buka email sobat.dan cari pesan dari freewebsubmission, klik tautan verifikasinya. dan sobat akan masuk ke halaman freewebsubmission dan klik submit yout site.
kurang lebih beginilah hasilnya jika berhasil, dan keterangan click to complete biasanya pendaftaran ke search engine yang belum selesai atau biasanya memerlukan sign in untuk melanjutkannya seperti gooogle, bing. Ingat beberapa search engine memerluka verifikasi berkala, jadi buka terus email anda.
Semoga artikel Cara Mendaftarkan Blog Ke Beberapa Search Engine bermanfaat dan dan dapat menaikkan traffik di blog sobat. pengunjung yang baik adalah yang selalu meninggalkan jejak disetiap halaman yang pernah dikunjunginya jadi jangan lupa komen dan like nya ya ^.^